Resep Bumbu Daun Singkong Masak Teri

DAUN SINGKONG MASAK TERI

Bahan-Bahan

• 250 gram daun singkong, direbus
• 100 gram teri jengki, digoreng
• 2 buah cabai merah keriting, dipotong serong
• 2 lembar daun salam
• 2 cm lengkuas, dimemarkan
• 1 batang serai, diambil putihnya, dimemarkan
• 10 buah cabai rawit merah utuh
• 1 sendok teh garam
• 1/4 sendok teh merica bubuk
• 1 3/4 sendok teh gula pasir
• 850 ml santan dari 1/2 butir kelapa
• 2 sendok makan minyak untuk menumis
Bumbu Halus:
• 6 butir bawang merah
• 3 siung bawang putih
• 3 butir kemiri, disangrai
• 1/2 sendok teh ketumbar bubuk

Cara Memasak

1. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, daun salam, lengkuas, serai, dan cabai merah keriting sampai harum.

2. Tambahkan daun singkong, teri, dan cabai rawit. Aduk rata.

3. Masukkan santan, garam, merica, dan gula. Masak sampai matang.

Share on Google Plus

About Dilah Kardila

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

http://www.resepkuekeringku.com/2014/11/resep-donat-empuk-ala-dunkin-donut.html www.lowongankerjababysitter.com www.lowongankerjapembanturumahtangga.com www.lowonganperawatlansia.com www.lowonganperawatlansia.com www.yayasanperawatlansia.com www.penyalurpembanturumahtanggaku.com www.bajubatikmodernku.com www.bestdaytradingstrategyy.com www.paketpernikahanmurahjakarta.com www.paketweddingorganizerjakarta.com www.undanganpernikahanunikmurah.com